Bulan: Agustus 2019
KONI Makassar Gelar Bimbingan Iptek Keolahragaan untuk Tingkatkan Prestasi Atlit
MAKASSAR,EDELWEISNEWS.COM – KONI Makassar menggelar Bimbingan Iptek Keolahragaan dan Ilmu Kedokteran, Gizi, Biomekanika, Kinesiologi, Psikologi serta Sosiologi di Gardenia Room Hotel Claro Makassar selama 2 hari, sejak 3 Agustus hingga 4 Agustus 2019. Ketua Panitia kegiatan DR Hikmad Hakim, M, Kes kepada Edelweisnews.com mengatakan, ada 38 perwakilan cabang olahraga (cabor) yang hadir. Setiap cabor dihadiri […]
Read moreGrup Wartawan Online GoWa.Mo Resmi Dideklarasikan
MAKASSAR,EDELWEISNEWS.COM – Deklarasi Grup Wartawan Media Online (GoWa.Mo) dibuka langsung Gubernur Sulsel di Gedung Patingalloang, Rujab Gubernur Sulsel, Sabtu (3/8/2019). Gubernur sangat mengapresiasi terbentuknya grup wartawan online. Katanya, karena teknologi yang maju, dunia sekarang berada dalam genggaman. “Kejadian yang terjadi pada belahan dunia lain, dapat dengan cepat kita ketahui melalui kemajuan teknologi media,” tutur Gubernur […]
Read morePangdam XIV Hasanuddin Pimpin Serah Terima Jabatan 3 Pejabat Kodam
MAKASSAR,EDELWEISNEWS.COM – Panglima Kodam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Surawahadi, S.I.P, M.Si memimpin Pengambilan Sumpah Jabatan, Penandatangan Pakta Integritas dan Serah Terima Jabatan 3 (tiga) pejabat baru Kodam Hasanuddin bertempat di Balai Pertemuan Hasanuddin Jalan Urip Sumoharjo Makassar, Jumat, 2 Agustus 2019. Ketiga jabatan yang diserahterimakan adalah Asisten Perencanaan, Staf Ahli Pangdam Bidang Ekonomi dan Kepala Keuangan. […]
Read moreDinas PU Makassar Berharap Dana Kelurahan Dukung Sanitasi dan Ipal Komunal
MAKASSAR,EDELWEISNEWS.COM – Open Defecation Free (ODF) adalah kondisi ketika setiap individu dalam komunitas tidak buang air besar sembarangan. Pembuangan tinja yang tidak memenuhi syarat sangat berpengaruh pada penyebaran penyakit berbasis lingkungan, sehingga untuk memutuskan rantai penularan ini harus dilakukan rekayasa pada akses ini. Hal tersebut diungkapkan Hamka Darwis saat mewakili Kadis PU menjadi Narasumber pada […]
Read moreTSLP Diharap Menjadi Wadah bagi BUMN dan BUMD Majukan Ekonomi dan Kualitas Lingkungan
MAKASSAR,EDELWEISNEWS.COM – Malam Ramah Tamah Pimpinan Badan Usaha Milik Negara (BUMN) wilayah kerja Kota Makassar digelar di Rumah Jabatan Walikota Makassar, Kamis (1/8/2019) malam. Acara ini dihadiri oleh para pelaku usaha BUMN dan BUMD, Anggota Dewan, para Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) Pemkot Makassar, dan para Stakeholder ini juga sekaligus menyerahkan SK ke pengurus TSLP […]
Read moreRaja Amin Terpukau Lihat Kemajuan Makassar
MAKASSAR,EDELWEISNEWS.COM – Bangsawan dari Kelantan Malaysia Raja Amin mengunjungi Rumah Jabatan Walikota Makassar, Kamis (1/8/2019) sore dan diterima langsung oleh Pj Walikota Makassar Iqbal Suhaeb dan Ketua TP PKK Kota Makassar Murni Djamaluddin Iqbal. Raja Amin terpukau melihat Makassar. Ada banyak perubahan signifikan yang ia lihat dan kagum akan kemajuan yang tergolong cepat. “Tiga tahun […]
Read moreEvent Roadshow Marketing Terbesar Digelar di Makassar
MAKASSAR,EDELWEISNEWS.COM– Kota Makassar berkesempatan menjadi salah satu tempat penyelenggaraan Indonesia Marketeers Festival 2019. Sebuah event roadshow marketing terbesar di Indonesia yang memang rutin mengunjungi kota – kota besar dalam penyebarluasan ilmu marketing. Bertempat di Ballroom Sandeq Hotel Claro Makassar, Kamis (1/8/2019), event yang memfokuskan edukasi ilmu pemasaran ini mendapat respon yang cukup baik dari warga […]
Read moreWalikota Buka Pekan Inovasi Daerah Sulsel 2019
MAKASSAR,EDELWEISNEWS.COM – Penyelenggaraan Pekan Inovasi Daerah Sulawesi Selatan 2019 resmi dibuka oleh Pj Walikota Makassar Iqbal Suhaeb di GOR Universitas Hasanuddin Makassar, Kamis (1/8/2019) sore. Pekan Inovasi Daerah ini digelar dalam rangka menyemarakkan bulan kemerdekaan Republik Indonesia dan Hari Kebangkitan Teknologi Nasional (Hakteknas) tahun 2019. Pj Walikota Makassar Iqbal Suhaeb dalam sambutannya berharap agar Pekan […]
Read moreDidi Kempot, The Godfather of Broken Heart
JAKARTA,EDELWEISNEWS.COM – LORD Didi begitulah sebutan Didi Kempot dari para millennial. Musisi campursari itu bangkit lagi jadi idola anak muda. Sebutan lain baginya adalah the Godfather of Broken Heart, sementara para penggemarnya menamakan diri sebagai Sadbois dan Sadgirl. Salah satu penggemar garis keras itu adalah Gofar Hilman, penyiar radio Hard Rock FM. Gofar yang punya […]
Read morePengaruh Yunani dalam Tradisi Penerjemahan Abbasiyah
JAKARTA,EDELWEISNEWS.COM – Para penerjemah Nestorian tidak tertarik menerjemahkan karya-karya sastra Yunani. Mereka umumnya lebih sering menerjemahkan karya Yunani bidang filsafat, kedokteran, ilmu pengetahuan, dan astronomi. Dengan demikian, tidak terjadi kontak antara pengetahuan Arab dan drama, puisi, serta sejarah Yunani. Karya-karya yang diterjemahkan dari bahasa Yunani ke dalam bahasa Arab, seperti buku kedokteran Yunani karya Galen […]
Read more